Evaluasi Program Full Day School di SDIT Insan Madani Kota Palopo

  • Samsinar Samsinar Universitas Muhammadiyah Palopo
  • Nursaqinah Galugu Universitas Muhammadiyah Palopo
  • Ahmad Rudi SMA Addaraen Makassar
Keywords: Evaluasi, full day school, Model CIPP

Abstract

Program Full day school merupakan inovasi baru dalam penyelenggaraan program pendidikan dengan tujuan mengembangkan kreativitas peserta didik. Evaluasi program merupakan suatu kegiatan yang terorganisir untuk mendapatkan informasi, apakah suatu program telah tercapai sehingga dapat mengambil kebijakan atau keputusan terhadap suatu program tersebut. Salah satu model evaluasi program yaitu model evaluasi CIPP (Context, Input, Process, Product). Metode Penelitian yang digunakan adalah metode penelitian Kualitatif dengan menggunakan model evaluasi CIPP. Subyek dalam penelitian ini adalah  program full day school dengan sumber datanya berupa guru, kepala sekolah dan peserta didik. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara, dan dokumentasi. Sedangkan teknik analisis datanya adalah teknik analisis data deskriptif  kualitatif. Penelitian ini dilaksanakan di SDIT Insan Madani Kota Palopo. Berdasarkan hasil evaluasi yang diperoleh, dapat disimpulkan hasil Evaluasi Program  Full  Day School SDIT Insan Madani umumnya telah terpenuhi dan sesuai dengan kriteria evaluasi yang telah ditetapkan.

Downloads

Download data is not yet available.

Metrics

Metrics Loading ...

References

Aziz, S., Mahmood, M., & Rehman, Z. (2018). Implementation of CIPP Model for quality evaluation at school level: A case study. Journal of Education and Educational Development, 5(1), 189-206.

Faturrahman, Muhammad & Sulistyorini. 2012. Meretas Pendidikan Berkualitas Dalam Pendidikan Islam. Yogyakarta: Penerbit Teras.

Ningsih, S. (2017). Hubungan pelaksanaan full day school dan boarding school dengan pembentukan karakter pada siswa kelas XI MAN 1 Surakarta tahun 2016/2017. Global Citizen, 2(2).

Patil, Y., & Kalekar, S. (2014). CIPP Model for school evaluation. Scholarly Research Journal for Humanity Science & English Language, 2(10).

Stufflebeam, D. L. (1971). The relevance of the CIPP evaluation model for educational accountability.

Stufflebeam, D. L. (1983). The CIPP model for program evaluation. In Evaluation models (pp. 117-141). Springer, Dordrecht.

Stufflebeam, D. L. (2000). The CIPP model for evaluation. In Evaluation models (pp. 279-317). Springer, Dordrecht.

Stufflebeam, D. L. (2003). The CIPP model for evaluation. In International handbook of educational evaluation (pp. 31-62). Springer, Dordrecht.

Stufflebeam, D. L. (2007). CIPP evaluation model checklist. Retrieved January, 8, 2012.Soapatty, L., & Suwanda, T. (2014). Pengaruh Sistem Sekolah Sehari Penuh (Full Day School) Terhadap Prestasi Akademik Siswa SMP Jati Agung Sidoarjo. Kajian Moral dan Kewarganegaraan, 2(2), 717-733.

Yani, Ahmad. (2016). Implementasi Program Full Day School Terhadap Motivasi Belajar Peserta Didik Dalam Perspektif Pendidikan Non-Formal. Prosiding Seminar Nasional Repositioning Full Day School Pendidikan Formal, NonFormal dan Informal (06-16). Malang: Universitas Negeri Malang.

Published
31-10-2019
How to Cite
Samsinar, S., Galugu, N., & Rudi, A. (2019). Evaluasi Program Full Day School di SDIT Insan Madani Kota Palopo. Cokroaminoto Journal of Primary Education, 2(2), 59 - 66. https://doi.org/10.30605/cjpe.222019.121