Analisis Kesalahan Penulisan Judul pada Berita Online Karawangpost.Com dan Purwakartanews.Com

  • Aca Suhendar Universitas Singaperbangsa Karawang
  • Dewi Herlina Sugiarti Universitas Singaperbangsa Karawang
  • Sinta Rosalina Universitas Singaperbangsa Karawang
Keywords: analisis kesalahan penulisan judul, berita online, Karawangpost.com, Purwakartanews.com

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kesalahan penulisan judul pada berita online Karawangpost.com dan Purwakartanews.com. Tujuan penelitian mendeskripsikan perbandingan hasil analisis kesalahan berbahasa yang ditemukan pada penulisan judul berita online Karawangpost.com dan Purwakartanews.com. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dan metode deskriptif kualitatif. Subjek dalam penelitian ini adalah berita online Karawangpost.com dan Purwakartanews.com, data yang ditemukan pada berita online tersebut terdapat kesalahan penulisan judul berupa kesalahan berbahasa pada Ejaan (PUEBI), penggunaan kata perangkai dan kalimat tidak baku. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan teknik dokumentasi, observasi, studi pustaka, dan klasifikasi data pada 40 data dari 21 judul berita online Karawangpost.com dan 19 judul berita online Purwakartanews.com dalam rubrik nasional isu lalu lintas dan kriminal. Teknik analisis data menggunakan teknik agih sisip, teknik lesap dan baca markah. Hasil analisis penelitian menunjukkan perbandingan kesalahan penulisan judul berita online Karawangpost.com memiliki keseluruhan kesalahan dari Ejaan (PUEBI), Kata Perangkai, Kalimat Tidak Baku yaitu sejumlah 31 kesalahan sedangkan Purwakartanews.com memiliki 41 kesalahan.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Aca Suhendar, Universitas Singaperbangsa Karawang

Mahasiswa Universitas Singaperbangsa Karawang

Dewi Herlina Sugiarti, Universitas Singaperbangsa Karawang

Dosen Universitas Singaperbangsa Karawang

Sinta Rosalina, Universitas Singaperbangsa Karawang

Dosen Universitas Singaperbangsa Karawang

References

Arsanti, M. (2017). Kecenderungan Pemilihan Topik dan Analisis Kesalahan Penulisan Judul Esai Mahasiswa Jurusan Ilmu Hukum Universitas Islam Sultan Agung (Sebuah Kajian MKU Bahasa Indonesia). Jurnal Pendidikan Bahasa Indonesia, 5(1), 1–13.

Devianty, R. (2021). Penggunaan Kata Baku Dan Tidak Baku Dalam Bahasa Indonesia. EUNOIA (Jurnal Pendidikan Bahasa Indonesia), 1(2), 121–132. http://jurnaltarbiyah.uinsu.ac.id/index.php/eunoia/article/view/1136

Fitriani, A. Y. R., & Rahmawati, L. E. (2020). Analisis Kesalahan Penggunaan Tanda Baca Dan Huruf Miring Dalam Teks Berita Online Detiknews Dan Tribunnews. Bahastra, 40(1), 10–19. https://doi.org/10.26555/bahastra.v40i1.14695

Gusty, S., Nurmiati, N., Muliana, M., Sulaiman, O. K., Ginantra, N. L. W. S. R., Manuhutu, M. A., ... & Warella, S. Y. (2020). Belajar mandiri: Pembelajaran daring di tengah pandemi Covid-19. In Yayasan Kita Menulis.

Hamdi, A. S., & Bahruddin, E. (2015). Metode Penelitian Kuantitatif Aplikasi Dalam Pendidikan. Deepublish.

Hidayat, P., Sudiana, I. N., & Tantri, A. A. S. (2021). Analisis Kesalahan Berbahasa pada Penulisan Berita Detik Finance dan Detik News. Jurnal Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia Undiksha, 11(3), 318–326. https://doi.org/10.23887/jjpbs.v11i3.36926

Kadir, I. A. (2014). Meningkatkan Kemampuan Menulis Surat Resmi Melalui Metode Drill Di Kelas IV SDN 1 Telaga Biru Kecamatan Popayato. Skripsi: Universitas Negeri Gorontalo.

Karim, A. A., & Faridah, S. (2022). Transformasi Cerita Rakyat Ronggeng Rawagede Ke Dalam Siniar Misteri Dibalik Ronggeng Karawang. In Prosiding Seminar Nasional Inovasi Pendidikan.

Karim, A. A., & Hartati, D. (2022). Peristiwa Literasi dalam Novel Di Tanah Lada Karya Ziggy Zezsyazeoviennazabrizkie dan Merakit Kapal Karya Shion Miura. Diglosia: Jurnal Kajian Bahasa, Sastra, Dan Pengajarannya, 5(4), 949–966. https://doi.org/https://doi.org/10.30872/diglosia.v5i4.515

Karim, A. A. (2022). Identitas Lokal dan Nilai Budaya Bali dalam Kumpulan Naskah Drama Anak Bulan Kuning Karya Anom Ranuara. Sastra Dan Anak Di Era Masyarakat 5.0 Menguatkan Karakter Nasional Berwawasan Global, 1, 15–28.

Latif, H. D. (2022). Media Sosial, Suatu Alternatif. Elex Media Komputindo.

Lestari, G. (2016). Bhinnekha Tunggal Ika: Khasanah Multikultural Indonesia di Tengah Kehidupan Sara. Jurnal Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan, 28(1), 31–37.

Manshur, A., & Hambali, I. (2022). Analisis Kesalahan Ejaan Bahasa Indonesia Indonesia Institut Agama Islam Darussalam Angkatan 2020. Jurnal PENEROKA, 2(2), 234–250.

Mondry. (2016). Pemahaman Teori dan Praktik Jurnalistik. Bogor: Penerbit Ghalia Indonesia.

Mudisthira, D., Hidayat, S., & Kosasih, E. (2019). Kebakuan Kata dalam Menulis Teks Undangan Resmi. Indonesian Journal of Primary Education, 3(1), 39–47. https://doi.org/10.17509/ijpe.v3i1.17980

Munawaroh, S., Karim, A. A., & Setiawan, H. (2022). Senyapan dan Selip Lidah dalam Acara Debat Calon Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Karawang 2020. Edukatif: Jurnal Ilmu Pendidikan, 4(2), 2306–2315. https://doi.org/https://doi.org/10.31004/edukatif.v4i2.2474

Noviyanti, D., Karim, A. A., Nurfadilah, A., Munawaroh, S., Aghnia, S. F., & Yuliani, Y. (2020). Meningkatan Daya Pemahaman Melalui Media Cerita Pendek Siswa Kelas VIII SMP Alam Karawang. PROCEEDINGS UNIVERSITAS PAMULANG, 1(2).

Nurfitriani, A. I., Karim, A. A., Hartati, D., & Pratiwi, W. D. (2022). Dokumentasi Sosial dalam Kumpulan Cerita Pendek #ProsaDiRumahAja. EDUKATIF : JURNAL ILMU PENDIDIKAN, 4(1), 1315–1322. https://doi.org/10.31004/edukatif.v4i1.2143

Nurhasanah, N. (2014). Pengaruh Bahasa Gaul Terhadap Bahasa Indonesia. Forum Ilmiah, 11(1), 15–21.

Paramitha, G., & Karim, A. (2022). Analisis Framing Berita Penembakan Jurnalis AS di Ukraina pada CNNIndonesia.com dan Sindonesws.com. Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan, 8(5), 376–383. https://doi.org/https://doi.org/10.5281/zenodo.6504844

Puspitasari, A. (2017). Menumbuhkan Bahasa Indonesia yang Baik dan Benar dalam Pendidikan dan Pengajaran. Tamaddun, 16(2), 81–87.

Rahman, M. (2021). Meningkatkan Keterampilan Menulis Surat Resmi Siswa Melalui Pendekatan Kontekstual Pada Komponen Masyarakat Belajar. Jurnal Wahana Pendidikan, 8(1), 15–26. https://doi.org/10.25157/wa.v8i1.4678

Ramadhania, A. D., Karim, A. A., Wardani, A. I., Ismawati, I., & Zackyan, B. C. (2022). Revitalisasi Sasakala Kaliwedi ke dalam Komik sebagai Upaya Konservasi Cerita Rakyat Karawang. EDUKATIF: JURNAL ILMU PENDIDIKAN, 4(3), 3531–3540. https://doi.org/https://doi.org/10.31004/edukatif.v4i3.2655

Ritonga, S. (2019). Implementasi Komunikasi Islam dalam Komunikasi Terapeutik bagi Penyembuhan Pasien Pada Rumah Sakit Umum Di Kota Medan. (Doctoral Dissertation, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara).

Sahir, S. H. (2021). Metodologi Penelitian. Penerbit KBM Indonesia.

Sari, S., Andra, V., & Friantary, H. (2022). Analisis Kesalahan Penggunaan Ejaan Pada Surat Kabar Radar Bengkulu Edisi April 2022. JPI: Jurnal Pustaka Indonesia, 2(3), 153–161. https://siducat.org/index.php/jpi/article/view/464

Satori, D., & Komariah, A. (2017). Metode Penelitian Kualitatif. Bandung: Alfabeta.

Suparman, S. (2014). Prosesi Ritual Pascapemakaman Masyarakat Tangru Kecamatan Malua Kabupaten Enrekang. Prosiding, 1(1), 163-167.

Sihabuddin, S. I. (2019). Terampil Berbicara dan Menulis Untuk Mahasiswa, Guru, Dosen, dan Umum. Araska Publisher.

Subakti, H., Permadi, Y. A., Juliana, J., Syam, S., Komalasari, D., Sultoni, A., ... & Avicenna, A. (2021). Asas Bahasa Indonesia Perguruan Tinggi. Yayasan Kita Menulis.

Suparman, N. F. N., & Nurliana, N. F. N. (2022). SISTEM FONOLOGI BAHASA TAE (The Phonology System of Tae Language). Kandai, 18(1), 44-60.

Supriyana, A., Azmin, G. G., Nureriyani, R., & Rahmawati, A. (2015). Pelatihan Penggunaan Ejaan Yang Disempurnakan Dan Kalimat Efektif Pada Penulisan Surat Resmi Bagi Guru Sekolah Dasar Di Jakarta Timur. Sarwahita, 12(1), 5–10. https://doi.org/10.21009/sarwahita.121.02

Verlinda, D., Salamah, S., & Hakim, L. N. (2019). Perubahan Ejaan Bahasa Indonesia Di Era Digital. Prosiding Seminar Nasional STKIP PGRI Bandar Lampung, 1(1), 119–130.

Published
02-02-2023
How to Cite
Suhendar, A., Herlina Sugiarti, D., & Rosalina, S. (2023). Analisis Kesalahan Penulisan Judul pada Berita Online Karawangpost.Com dan Purwakartanews.Com. Jurnal Onoma: Pendidikan, Bahasa, Dan Sastra, 9(1), 113-124. https://doi.org/10.30605/onoma.v9i1.2141
Section
Articles